Pernikahan Remaja 16 Tahun di Sulawesi Barat ini Bikin Heboh, dinikahkan Karena Suka Melakukan Hal ini sampai Subuh

Kedua mempelai yang dikabarkan bernama Andiri (15) dan Arling (16) ini telah resmi menjadi menjalani resepsi pernikahan Minggu (26/11/2017).

Awalnya kabar pernikahan pasangan di bawah umur ini beredar di grup chat WhatsApp.

Grid.ID melansir dari Tribun Timur, pernikahan yang dilakukan oleh pasangan yang masih duduk di bangku SMA ini dilandasi dengan perasaan saling suka.

Pernikahan tersebut memang terjadi.

"Iya benar, itu tetangganya pak Andi Mappangara dan Ketua KPU Sulbar, tadi siang menikah, maroa-roa," kata warga dikutip Grid.ID dari Tribun Timur.

Nah, ternyata pasangan di bawah umur ini dinikahkan karena alasan tertentu. ke halalaman selanjutnya..



Mereka berdua suka pergi keluar bareng.

Selain itu, pulangnya juga selalu subuh.


Hal itu yang menjadi alasan akhirnya pasangan ini dinikahkan.

"Dinikahkan karena selalu pulang subuh sama pacarnya. Pernikahan ini untuk mencegah kemudaratan," ujarnya.

Memang di Provinsi Sulawesi Barat ini kasus pernikahannya paling tinggi di Indonesia.

Hal itu disampaikan Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional Provinsi Sulbar, Andi Ritamariani, saat menggelar konferensi pers di Aula Kantor BKKBN, Jl. Abd Malik Pattana Endeng, Kelurahan Rangas, Kecamatan Simboro, Kabupaten Mamuju, Rabu (18/10/2017). sumber: palingseru